Kebanyakan penulis akan berpikir keras bagaimana caranya menulis sinopsis yang mengigit setelah sukses menuliskan naskah cerita. Lantas, sinopsis bagaimanakah yang bisa memikat produser bahkan sutradara?
Tentunya sinopsis yang harus menggambarkan film dengan cara menarik dan menjual, membuat orang ingin menonton hanya dengan membaca sinopsisnya. Kemudian fokus pada esensi cerita, tidak terlalu banyak membicarakan detail atau plot twist.
Malam ini, Belajar dari Bintang bersama Mba Chelvia seorang Penulis Skenario dan Ensiklopedia Anak akan membahas Tips Menulis dan Memasukan Sinopsis ke PH. Sebagai seorang yang berpengalaman narasumber kali ini akan membantu kita semua dari kebingunan yang dihadapi.
Untuk dapatkan materi lebih lengkap, ayo catat waktunya untuk ikut serta!
Hari: Rabu, 08 Januari 2023
Pukul: 18.30 s.d 20.30 WIB
Join Zoom Meeting
https://s.id/bdbchelviachaidir
Meeting ID: 879 2202 1070
Passcode: KBMSTAR
Join dari YouTube:
https://youtube.com/live/J5JlxMu_dWc?feature=share
Jangan lewatkan juga informasi terbaru mengenai event yang sedang berlangsung. Hadir juga Ayah Isa dan Bunda Asma untuk melengkapi sesi belajar kepenulisan spesial persembahan bersama KBM App.
Ingat, menulis sinopsis tidak sembarangan dan perlu menjaga ukuran sinopsis yang ideal. Ayo luangkan waktumu malam ini dan klik link di atas untuk ikut serta.